Pages

Tuesday, 26 July 2016

Protokol Jaringan,Osi Layer Dan TCP/IP


Protocol Jaringan
Adalah sebuah tata cara atau aturan untuk berkomunikasi di dalam suatu jaringan
Ada 2 macam
·         Terbuka (Open System)
·         Tertutup (Close System)
Jenis Jenis Protocol yang Terpopuler
1)      Ethernet
2)      Local Talk
3)      Token Ring
4)      TDI


1.      Protocol Jaringan Ethernet
Cara yang digunakan Ethernet yaitu (access method) yang dikenal  CSMA/CDJaringan Ethernet ini digunakan untuk Topologi Linear Bus, Bintang. Data bisa dikirim menggunakan kabel (Twisted Pair) kabel Coaxial, kabel Fiber Optik pada kecepatan 10 Mbps.
2.      Protocol Jaringan Local Talk
Cara yang digunakan Local Talk disebut CSMA/ CA (Carrier sense multiple Access collision avoidance). Hampir sama dengan CSMA/CD kecuali kompter memberi sinyal sebelum data akan terkirim. Yang digunakan untuk Topo0logi Linear Bus dan Tree. yang menggunakan Kabel Twisted Pair dengan kecepatan 230 kbps
3.      Protokol Jaringan Token Ring
Protokol ini dikembangkan oleh IBM. Cara masuknya yaitu (access method) menggnakan cara pengiriman informasi di dalam suattu lingkaran.
4.      Protocol Jaringan  FDI
Singkatan dari ( Fiber Distributer Interface) meruapakn satu Protocol jaringan, terutama  untuk menghubungkan dua atau lebih jaringan untuk area local. Untuk wilayah yang jaraknya jauh.

OSI (Open System Interconnection)
Adalah suatu deskripsi abstrak mengenai lapisan lapisan komnikasi, dan Osi ini adalah standart protocol jaringan yan dibuat oleh Osi.
1)      Physical Layer( Fisik)
2)      Data Link
3)      Network
4)      Transpot Layer
5)      Session
6)      Presentation
7)      Aplication

1.      Physical Layer (Fisik)
Bertanggung jawab atas proses data menjadi Bit, dan mentransfer melalui media seperti kabel. Contoh Protocol {hsical Layer yaitu : GSM, CDMA, MA, FM.
2.      Data Link
Untuk menyediakan Link untuk data.
Protocol           : . . .
·         PPP (Point to point protocol) Untuk point to point pada suatu jaringan.
·         SLTP (Serial Line Internal Protocol) Untuk menyambung Serial.
3.      Network
Bertanggung jawab menentukan alamat jaringan, dan menentukan rute yang harus diambil selama perjalanan menjaga antrian trafik di jaringan.
            Protocol           :. . .
·         IP ( Internet Working Protokol) mentranportasikan data dalam data gram.
·         ARP (Address Resolution Protocol) untuk mengetahui alamat Ip  berdasarkan fisik sebuah komputer.
·         RARP (Reserve Address Resolution Protocol) yaitu untuk mengetahui alamat fisik melalui Ip Komputer.
4.      Tranport Layer
Bertanggung jawab membagi data menjadi segmen, menjaga koneksi logika antar terminal dan menyediakan penanganan error (error handing).

            Protocol           : . . .
·         TCPB(Transmittion Control Protocol) untuk menyediakan layanan bentuk lapisan Transport untuk aplikasi.
5.      Session
Menentukan bagaimana 2 terminal menjaga memelihara dan mengatur koneksi. Contoh Protocolnya . . .
·         Netbios
·         Netbol
·         ADSP (Apple Talk Data Stream Protocol)
·         DAP (Printer Access Protocol)
·         RCP
6.      Presentation
Bertanggung jawab bagaimana data di Konfersikan dan diformat untuk untuk tranfer data. Contoh Protokolnya . .
·         Telnet
·         SMTP (Simple Mall Transfer Protokol)
·         SNMP (simple network management protocol)
7.      Aplication
Menyediakan jasa untuk aplikasi pengguna Layer, layer ini bertanggung jawab atas pertukaran informasi antara program komputer. Contoh Protocolnya
·         HTTP
·         FTP
·         DHCP
·         NFS
·         MIME
·         DNS
·         POP 3
·         SMB
·         NVTP



4 Layer TCP/IP
Ø  Network Access Layer
Berfungsi untuk mengirim dan menerima  data.dan Fisik merupakan Layer terbawah dari model. TCP/IP menyediakan sarana sistem untuk pengiriman data.
            Protocol           :. . .
·         IP ( Internet Working Protokol) mentranportasikan data dalam data gram.
·         ARP (Address Resolution Protocol) untuk mengetahui alamat Ip  berdasarkan fisik sebuah komputer.
·         RARP (Reserve Address Resolution Protocol) yaitu untuk mengetahui alamat fisik melalui Ip Komputer.
Ø  Internet Layer
Untuk mencari jalur terbaik untuk pengiriman paket data memaketkan data dan memberikan alamat pada paket tersebut.Melewatkan data antara network access dan host transport Layer Touting datagram ke Remote hasil IP, ICMP, ARP bekerja pada Later ini.
Ø  Transport Layer
Layer ini bertanggug jawab untuk mengadukan komunikasi antara 2 komputer dan pengirim  paket. Protocol yang berperan pada lapisan ini adalah.
·         TCP (Transport Control Protocol)
·         UDP (User Datagram Protocol)
Ø  Aplication

Menyediakan jasa untuk aplikasi pengguna Layer, Layer ini bertanggung jawab atas pertukaran insformasi antara program komputer.

1 comment:

luvne.com ayeey.com cicicookies.com mbepp.com kumpulanrumusnya.com.com tipscantiknya.com